Personil Babinsa Koramil-01/SGL, Kodim DS, Sersan Satu (Sertu) M Tampubolon melaksanakan monitoring terhadap pemilik ternak lembu, untuk memastikan terhindar dari virus atau Penyakit Mulut dan Kuku (PMK).
Dalam kegiatan tersebut, Sertu...
Danramil 13 Tebingtinggi Irup di sekolah MAN
Danramil 13 Tebingtinggi Kodim 0204 / DS Kapten Inf Budiono meminta siswa MAN (Madrasah Alwasliyah Negeri) harus dapat membentengi diri masing – masing dari kejahatan khususnya peredaran narkoba.
Hal ini disampaikan Kapten Inf...
Upaya pencegahan terhadap terinfeksi Virus Covid19, Personil Babinsa Koramil-09/TM, Kodim DS, Sersan Satu Hasnan melaksanakan kegiatan KomSos dengan warga Teluk Mengkudu, Kabupaten Serang Bedagai,
Satu diantaranya, Seru Hasnan...
Sejumlah personil Babinsa Koramil-06/LP, Kodim DS, dipimpin Sersan Kepala (Serka) Surya Darma melakukan kegiatan operasi Yustisi Penegakan Displin (Gakplin) Protokol Kesehatan (Prokes) di Pasar Tradisional Bakaran Batu, Kota Lubuk Pakam,
Dalam...
Koramil 03 Sibolangit melakukan pengawalan kegiatan vaksin massal di Sibolangit.Kelanjutan kegiatan vaksin massal anti Virus Covid-19 masih terus dilakukan hingga saat ini oleh Pemerintah Kabupaten Deliserdang. Untuk mendukung kelancaran kegiatan vaksin massa ini, Personel Babinsa...
Koramil 13/TT. Kodim 0204/DS terus mengejar target serbuan vaksinasi TNI. Kali ini vaksinasi dilakukan di Puskesmas Kota Tebingtinggi. Agar pelaksanaan vaksinasi berjalan lancar dan aman, personel Koramil 13/TT Kodim 0204/DS melakukan pendampingan.Kegiatan vaksinasi dilakukan...
Serda N Damanik melakukan komsos di Desa Batu Masugi, Kecamatan Silinda. Antisipasi penyebaran penyakit kuku dan mulut pada ternak sapi warga terus dilakukan para Babinsa jajaran kodim 0204/DS.Seperti yang dilakukan personel Babinsa Koramil 19/BP Serda N Damanik di Desa...